Langsung ke konten utama

Perbedaan Akun Paypal Verified dan Unverified

Halo semuanya, kali ini mimin  ingin membagikan sebuah informasi apa perbedaan akun paypal yang telah diverifikasi/verified dan yang belum diverifikasi/Unverified. Paypal merupakan sebuah layanan keuangan yang memudahkan perorangan atau bisnis mengirim dan menerima uang secara online. 

Bagi kalian yang baru membuat akun paypal pasti status akun kalian masih unverified. Kenapa kok bisa unverified ?? yup karena kalian belum memasukan atau menyambungkan kartu kredit kalian ke PayPal. Terdapat sedikit perbedaan antara akun PayPal yang verified dan unverified yaitu:

Akun PayPal Unverified

Seperti disebutkan di atas bahwa akun PayPal unverified terjadi karena kalian belum menyambungkan kartu kredit kalian ke PayPal. Adapun yang masih dapat kalian lakukan menggunakan Akun Paypal Unverified yaitu:

  • Mengirim dan Menerima uang.
  • Melakukan penarikan ke rekening bank kalian.

Akun PayPal Verified

Akun PayPal yang sudah terverifikasi/verified itu dikarenakan kalian sudah mengkoneksikan kartu kredit kalian dengan PayPal dengan mengisi beberapa data yang diperlukan. Tidak berbeda jauh dengan akun PayPal Unverified, kalian juga bisa:

  • Mengirim dan Menerima uang.
  • Melakukan Penarikan ke rekening bank kalian.

Perbedaan Akun PayPal Verified dan Unverified

Perbedaan antara akun PayPal Verified dan Unverified tidak beda jauh. Hanya saja akun verified memiliki beberapa kelebihan dibanding yang unverified yaitu:



1. Memiliki limit penarikan ke rekening bank sebesar $10.000 / bulan


2. Tidak bisa digunakan dibeberapa pembayaran online




      Verified

      1. Tidak ada limit transakai

      2. Bisa untuk semua pembayaran yang terintegrasi dengan PayPal

      Itulah beberapa  perbedaan antara akun PayPal Verified dan Unverified. Jadi tidak perlu khawatir untuk membuat kartu kredit untuk memverifikasi PayPal, karena perbedaanya yang tidak terlalu signifikan. Biasanya orang yang memverifikasi akunya itu adalah para pebisnis yang bertransaksi secara online.

      Komentar

      Postingan populer dari blog ini

      Peluang Bisnis Untuk Pelajar SMA

      Title :Peluang Bisnis Untuk Pelajar SMA. Ada yang mengatakan siswa SMA jaman sekarang itu manja - manja. Sukanya cuma minta jajan orang tua. Benarkah? Tidak selamanya anak sma itu manja. Banyak dari para pelajar sma yang mandiri dan mencari uang sendiri. Dan mungkin kamu salah satu dari mereka. Yang pasti dengan membaca artikel ini kamu sudah memiliki niat untuk mandiri. Semoga saja kamu dapat tergugah untuk berbisnis. Dengan begitu kamu dapat meringankan beban orang tua dan menambah uang jajan. Namun kendala yang paling sering dirasakan para pelajar sma untuk memulai usaha bisnis adalah MODAL. Sebenarnya dengan modal 100 ribuan saja kamu sudah dapat memulai usaha. Jika kamu belum memiliki modal, maka tabunglah uang jajan kamu sedikit demi sedikit. Misalnya sehari kamu diberi uang jajan oleh orang tua sebesar 10 ribu. Sisihkan setiap harinya sebesar dua ribu. Maka dalam sebulan kamu dapat mengumpulkan uang sebanyak 2ribu x 30hari = 60ribu. Berikut bisnis yang dapat dikerjakan pelajar S

      Anime Terbaik Dari Berbagai Genre

      Title : Anime Terbaik Dari Berbagai Genre Beberapa hari terakhir saya sering menonton serial anime. Entah itu genre comedy, romance, action, maupun echi (genre dimana tokoh pria disukai banyak wanita). Dibawah ini adalah beberapa anime terbaik yang dapat kami rangkum dari berbagai genre. 1. NARUTO Siapa sih yang gak tau anime yang satu ini. Anime yang mengisahkan perjuangan seorang bocah ninja yang ingin menjadi Hokage (pemimpin sebuah desa). Anime yang satu ini memiliki sekitar lima ratus episode lebih. Wah banyak yah. Saya sendiri gak sempat menonton habis episode ini karena gak punya waktu. Tapi saya sudah menonton episode terakhir naruto ini. Akhirnya Naruto berhasil menjadi Hokage dan menikahi Hinata. Memiliki dua anak bernama Boruto & Himawari. Berhubung Naruto sudah tamat, maka sebagai gantinya penulis membuat anime baru berjudul Boruto. Satu hal yang bisa saya petik dari anime Naruto ini. Yaitu "Aku Ingin seperti Naruto. Walau tak mendapatkan Sakura, tapi mendapatkan H

      Pengertian Introvert

      Introvert merupakan penyakit kejiwaan dimana seseorang lebih nyaman melakukan segalanya sendiri. Biasanya orang-orang ini cenderung menyendiri atau suka sendirian, namun ssbenarnya mereka juga tidak ingin kesepian.