Title : HOREE !! GAME POKEMON GO SUDAH BISA DI MAINKAN DI ANDROID JELLY BEAN
Ada game baru lho buat hape android kamu. Namanya game POKEMON GO. Game besutan ©Niantic ini seru lho untuk di mainkan. Kita di suruh survival di sekitar lingkungan kita untuk mendapatkan Pokemon. Misalnya kita mau nyari Pokemon air. Maka Kita pergi ke sungai, kolam , danau yang ada di sekitar kita. Jika ada pokemon di sekitarmu. Maka smartphonemu akan bergetar.
Game ini sebenarnya belum rilis. Namun para gamer sudah bisa memainkan versi testingnya dengan ketentuan OS Android KITKAT atau lebih tinggi dengan ram yang tinggi. Anda juga perlu Akun Google/Gmail untuk login di Pokemon Go.</p><p>Ok mungkin itu aja dulu yah. Link downloadnya ada di bawah.
http://www.apkmirror.com/apk/niantic-inc/pokemon-go/pokemon-go-0-29-0-release/pokemon-go-0-29-0-android-apk-download
UPDATE !! Untuk Android Jelly bean silahkan gunakan link berikut.
https://drive.google.com/file/d/0B1AizbIjrFytZVVodHRuU254ZUE/view?usp=sharing
Download Pokemon Go
Syaratnya
1. Punya aplikasi Google, Google map, Playstore google
2. Punya gps.
Kalau android ASUS kemungkinan support kecil. Namun silahkan coba.
Tags : game,online,android,niantic,pokemon go,geopets,survival
Komentar
Posting Komentar